Blog ini dibuat khusus untuk menyambut bulan April sebagai bulan peduli Autisma : sejalan juga dengan ditetapkannya “tanggal 2 April” sebagai hari Autisma sedunia oleh PBB.
Meski hanya ditetapkan sehari, namun insyaAllah gaungnya akan tetap terdengar sepanjang bulan April dan bulan-bulan berikutnya sepanjang tahun … karena semangat yang membara dari para individu autisma dan keluarganya ... serta ... just because autism is my hole life …
AUTISMA?
Dia ada di sekitar kita
Kenali dan Pelajari
Tangani sesegera mungkin!
Inilah...... Harapan penyandang autisma kepada kita:
Kenali keadaanku...
Terima aku apa adanya...
Hargai aku seperti anak pada umumnya...
Beri aku kesempatan untuk berkembang...
Bantu dan upayakan agar aku berkembang lebih optimal.
Mari Peduli Autisma
AUTISMA. Kenali, Pelajari dan Tangani Sekarang Juga!
Bersama kita wujudkan kehidupan yang lebih baik
bagi individu autistik dan keluarganya.
Sumber : milis puterakembara (www.puterakebara.org)
Dia ada di sekitar kita
Kenali dan Pelajari
Tangani sesegera mungkin!
Inilah...... Harapan penyandang autisma kepada kita:
Kenali keadaanku...
Terima aku apa adanya...
Hargai aku seperti anak pada umumnya...
Beri aku kesempatan untuk berkembang...
Bantu dan upayakan agar aku berkembang lebih optimal.
Mari Peduli Autisma
AUTISMA. Kenali, Pelajari dan Tangani Sekarang Juga!
Bersama kita wujudkan kehidupan yang lebih baik
bagi individu autistik dan keluarganya.
Sumber : milis puterakembara (www.puterakebara.org)
Jumat, 04 April 2008
Arti LOGO World Autism Awareness
The design of the World Autism Awareness Day logo is intended to represent the global aspect of this effort. The earth is surrounded by whimsical illustrations of people who symbolize the seven continents of the world. We hope to see the logo used around the world to celebrate World Autism Awareness Day. Please feel free to use, reprint and distribute any of the following materials for promotional and educational purposes.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar